Kamis, 21 Juni 2012

IBD Season 2


2 tahun yang lalu… sebelum negara api menyerang. Masih terekam di ingatan, sebuah acara bernama “IPB Blogging Day”. Sekitar beberapa hari lagi, akan digelar Season ke-2 dari IPB Blogging Day dengan Tema “Pengembangan Potensi Pertanian dalam Dinamika Blogging”. Acara ini adalah Kerjasama BEM KM IPB dan BloggerIPB yang merupakan salah satu rangkaian Journalistic Fair ke-5.
di Season ke-2 ini akan hadir para tokoh dunia per-blog-an dan tokoh di bidang jurnalistik. Beliau2 adalah:

  • Prof. Dr. Ir. Sjafri Mangkuprawira, M.Sc[ Guru Besar IPB, Blogger dan Penulis Buku]
  • Hartanto Sanjaya, S.Si, M.Sc [ Dosen Geofisika dan Meteorologi ]
  • Direktur Komunikasi dan Sistem Informasi IPB
  • Sunodyantoro [Asosisasi Jurnalistik Independen - AJI]
  • Muhammad Erfan, SP [Blogger ASEAN]
  • Fery Latief  [Asosisasi Jurnalistik Independen - AJI]
  • Eddy Prayitno – @Mataharitimoer [ Blogger Bogor ]
  • Yusuf Fikri [ Blogger IPB ]
 Bertempat di Auditorium Andi Hakim Nasution, acara ini akan dipenuhi dengan kucuran ilmu dari para pembicara yang ahli di bidangnya.  Tentunya siapkan gadget atau komputer dengan baterai yang terisi penuh dayanya karena ada tweet competition. Jenuh? mungkin tidak akan, karena Javanication siap untuk menghibur para peserta, kalau belum tahu, silahkan googling sendiri yak :D
Sampai bertemu di acaranya nanti yak….!!!! \[^^.]

2 komentar:

  1. Acaranya seru kakaaaaaaak.. Untung saya ikutan. Taun depan semoga ada lagi

    BalasHapus
    Balasan
    1. wah... iya, semoga tahun depan ada lagi, sampe season shippuden XD

      Hapus

Disarankan meninggalkan jejak sebelum meninggalkan blog saya. agar terjalin silaturahim.
d(^_^)b

NB : Harap tinggalkan nama, setidaknya nama panggilan.